Primbon Weton Jumat Legi

Primbon Weton Jodoh Sifat Watak dan Rezeki dari Weton Jumat Legi


6. Jumat Legi, Neptunya : 6 + 5 = 11.

primbondotcom.blogspot.com: Jodoh, sifat, watak, karakter dan rejeki berdasarkan hari weton dan pasarannya Jumat Legi/manis. Kelahiran pada hari Jumat Legi ini mendapat pengaruh dari bintang Banyak Angrem, sifat kejujurannya lebih menonjol. Mereka yang lahir pada hari ini cenderung bersifat jujur. Bahkan, mereka terkadang mungkin terlalu jujur, sebab mereka adalah tipe orang yang suka mengumbar bicara tanpa tedeng aling-aling. Mereka cukup teguh dengan pendirian mereka, tetapi sikap seperti ini terkadang juga menghambat kemampuan mereka untuk menerima orang lain secara apa adanya. Sebaiknya kita tidak memancing amarah mereka, karena mereka dapat bertindak ekstrim bila sedang naik darah. Meskipun demikian, mereka setia dan murah hati terhadap orang-orang yang dicintainya. Simpati mereka mudah timbul sehingga tidak keberatan untuk bertindak diluar jalur mereka untuk membantu teman atau bahkan orang asing. Ramalan Jodoh yang ideal adalah dengan yang kelahiran manis/legi dan Jumat Legi/manis. Arah untuk mencari rezekinya adalah dari arah Barat.

1. Untuk Primbon weton berikutnya klik Primbon Jodoh

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Primbon Weton Jumat Legi

  • Primbon Weton Senin PaingPrimbon Jodoh, Sifat, Watak dan Rejeki Weton Senin Paing2. Senin Pahing, Neptu 4 + 9 = 13.Berdasarkan primbondotcom.blogspot.com kelahiran Senin Pahing, Mendapat pengaru ...
  • LAGU RAKYAT - FOLKLOR JAWAInilah syair lagu atau tembang jawa dari dulu sampai kini masih enak untuk dinyanyikan bersama.Dolanan Bocah1. Lagu Rakyat TradisionalJago KlurukIng wayah esuk, jagone k ...
  • Primbon Jawa Weton Selasa WagePrimbon Jawa Weton Selasa Wage: Ramalan Jodoh, sifat, watak dan rezekinya. 24. Selasa Wage, neptunya 3 + 4 = 7.Primbon weton Selasa WageMenurut primbondotcom.blogspot.co ...
  • IV.MANGSA KAPAT (19 September-13 Oktober)IV. MANGSA KAPAT (19 September - 13 Oktober) Mereka yang terlahir pada Mangsa Kapat, sebenarnya tidak sulit mencari pekerjaan. Tetapi dengan mempermudahkan suatu p ...
  • Primbon Weton Minggu PonPrimbon Jodoh, Sifat, Watak, dan Rejeki dari Weton Minggu Pon.8. Minggu Pon, Neptunya: 5 + 7 = 12.primbondotcom.blogspot.com: Jodoh, sifat, watak, karakter dan rejeki be ...